Bupati Tegal Launching Penyaluran Jaring Pengaman Sosial Covid 19

  • Whatsapp

Slawi – Jumat (17/07) Bupati Tegal Hj Umi Azizah launching Penyaluran Jaring Pengaman Sosial (JPS) Covid – 19 Kabupaten Tegal Tahap II di Kantor Bulog Sub Divre IV Pekalongan, Procot, Kecamatan Slawi, Kabupaten Tegal.

Bupati Tegal, mempimpin langsung prosesi pelepasan armada yang mengangkut 1.050 ton beras premium yang akan disalurkan ke Balai Desa atau Kelurahan masing-masing desa dan kelurahan di 18 Kecamatan Se Kabupaten Tegal

Menurutnya nantinya bantuan berupa beras tersebut  akan diterimakan kepada 52.500 KPM yang memenuhi kriteria dan Penyaluran JPS COVID-19 APBD 2 Tahap II akan dilaksanakan mulai Sabtu (18/07) s/d Kamis (23/07), pungkasnya.

 687 total views,  4 views today

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *